young de brock Tag Archive
Belanja Musik Minggu Ini. Edisi 9 Juni 2014
Hampir setiap minggu saya mendapatkan rilisan fisik dari sebuah band, baik dari beli di toko atau dikasih sama bandnya. Namun karena keterbatasan waktu saya tidak sempat mereviewnya satu persatu di Deathrockstar sehingga banyak yang kemudian terbengkelai dan terlupakan. Lalu muncullah ide untuk membuat semacam review singkat borongan dari musik-musik yang baru saya dapatkan. Untuk beberapa […]
Superbad vol.58
Superbad vol.58 ini adalah Superbad terakhir di Jaya Pub yang gedungnya akan diruntuhkan. Sementara menunggu siapnya ruangan baru, maka Superbad akan hiatus dulu. Di edisi spesial ini ada Pandai Besi, The Sastro dan Young De Brock. Sayangnya saya ketinggalan kamera jadi fotonya ya burem-burem hasil iPhone4 dan karena harus bekerja pagi maka tidak dapat menyaksikan […]
New Release Album, Young de Brock “Siap Melayang”
Setelah penantian yang cukup panjang, Young de Brock akhirnya resmi merilis debut album mereka pada tanggal 29 Maret 2014 nanti. Album yang dirilis oleh label Demajors Independent Music Industry (DIMI) ini diberi tajuk “Siap Melayang”. “Akhinya kita lepas keperjakaan tahun ini, aku udah ngga sabar” ungkap Sabar (vokalis) dengan antusias. Lewat delapan aransemen musik di […]